19.8.24
14.2.22
Mengenal karakter, kepribadian, minat, dan juga bakat anak serta cara mengoptimalkannya dengan Test Sidik Jari di Aplikasi MS Learning and Grow
Hola teman-teman, apa kabar? Semoga sehat-sehat selalu ya sekeluarga. Alhamdulillah, saya dan keluarga juga sedang dalam keadaan sehat wal afiat. Dan tentunya semangat. Oh ya manteman, kali ini saya mau cerita pengalaman saya mencoba Test Sidik Jari anak saya Rayi, melalui aplikasi MS Learning and Grow. Berkat mencoba tes tersebut, saya jadi semakin semangat di dalam memberi support terhadap anak saya Rayi, lho.
30.11.21
Sinotif Indonesia, Rekomendasi Tempat Les Privat Sekolah Internasional
11.6.21
Membiasakan Si Kecil Makan Serat Melalui Kampanye Jam Makan Serat
22.5.21
Seseruan di Program Paddle Pop Main Yuk #SeaVenture
Siapa bilang diem di rumah aja itu membosankan? Siapa juga yang bilang anak-anak bisa mati gaya karena gak bisa main di luar rumah? Gak juga ah. Semakin ke sini, ada makin banyak cara kreatif untuk menghabiskan waktu di rumah aja. Baik yang kita ciptakan atau pun mengikuti acara yang dibuat pihak lain.
19.3.21
5 Cara Belajar Matematika Menyenangkan untuk Anak SD
28.1.21
Tetap Aman Saat Bermain, Bekali Si Kecil Dengan KO Virus Disinfectant Spray
21.1.21
Kurangi Worry Mama dengan Mama’s Choice Baby Floor Cleaner
"There is no greater warrior than a mother protecting her child." ~N.K. Jemisin
13.12.20
Mama’s Choice Baby Calming Tummy Oil, Solusi untuk Mengatasi Gangguan Kolik pada Bayi
Semua ibu pasti setuju, satu dari sekian banyak masalah yang sering menimpa bayi, namun senantiasa membuat panik, itu adalah bayi yang rewel tiba-tiba. Kenapa demikian, sebab rewelnya ini membuat bingung. Kita tidak tahu apa sebenernya yang membuat bayi rewel. Beda halnya dengan masalah lain yang memang terlihat. Seperti batuk, gatal, atau demam. Kita bisa langsung tahu penyebabnya, dan lalu memberi obat sesuai dengan gejalanya.
7.12.20
SeOn, Solusi Sekolah Online yang Berbasis Web
Pandemi sudah hampir satu tahun berjalan. Selama itu pula anak-anak belajar di rumah. Ya, belajar dalam jaring (daring) alias pendidikan jarak jauh (PJJ). Tujuannya, apa lagi kalau bukan untuk menghindari penularan dan penyebaran Covid-19 ke anak-anak. Jadinya ya mau tidak mau, siapa pun itu, selama dia adalah anak sekolah, dari tingkat PAUD hingga SMA, semua diwajibkan mematuhi instruksi menteri ini.
22.10.20
Hempaskan ‘Dari Daring Jadi Darting’ dengan Bimbel Online Terbaik!
Dari daring jadi darting. Begitu tagline yang disebut ibu-ibu pada kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) yang dilakukan anak-anaknya. Bagaimana tidak, keseharian ibu-ibu yang biasanya ‘hanya’ mengurusi hal-hal domestik rumah tangga, ketika pandemi melanda, tugas-tugasnya bertambah. Yaitu menemani anak-anaknya belajar dari rumah (BDR). Dan buat ibu yang bekerja, tentu menjadi dobel tripel bebannya. Bikin kita jadi darting, alias darah tinggi atau gampang marah.
27.8.20
Drama PJJ Vs Tips Memilih Seragam
Tak selamanya punya banyak waktu luang itu menyenangkan. Setidaknya itu yang dirasakan anak kedua saya, A Radit. Dia yang selama ini sangat suka berbagai hal yang berbau internet, di masa PJJ (Pendidikan Jarak Jauh) alias BDR (Belajar Dari Rumah) kayak sekarang, ternyata pada akhirnya merasa jenuh dan bosan juga.
25.3.19
Mengoptimalkan kecerdasan Anak dengan Tes Kognitif? Memangnya Bisa?! Gimana Caranya?
30.3.18
All We Know Mothercare, Produk Perawatan Kulit Bayi yang Aman dan Nyaman
Punya anak banyak bukanlah jaminan kalo kita lebih ahli dalam mengurus anak. Bahkan jika dibandingkan dengan mahmud-mahmud beranak satu yang anaknya masih kecil sekali pun. Buktinya saya, meski anak sudah 4, ada saja masalah yang solusinya saya tanyakan kepada ibu lain tentang anak. Dari mulai makanan hingga ke hal yang mungkin di mata ibu lain termasuk remeh temeh.
24.6.17
Parent’s Experience, Seru-seruan Bareng Anak di KidZania
12.5.17
Pentingkah Keterampilan Sosial Anak?
Siang itu saya tergesa-gesa berdandan. Mumpung Zaudan, anak nomor 3 saya yang usianya 5 tahun, dibawa pergi ke warung sama tetehnya. Yap, saya mau pergi diam-diam ke pasar. Bukan apa-apa, Zaudan itu sedikit cengeng. Lihat saya berdandan sedikit saja, dia pasti merengek pengin ikut. Jangankan ke pasar, ke warung sebelah aja minta ikut. Padahal adiknya yang masih 2 tahun, biasa aja tuh. Gak pernah merengek-rengek. Paling-paling, dia hanya minta dibeliin es krim atau permen kalo saya pergi.
25.4.17
Digital Financial Literacy for Children, Belajar Financial untuk Anak dengan Cara yang Menyenangkan
Teman-teman, saya mau nanya nih, boleh, kan? Begini, teman-teman pernah heran dengan karakter tokoh Ma’il yang ada di serial TV Upin dan Ipin, gak? Saya sering. Bahkan selalu. Setiap kali nonton serial TV Upin dan Ipin bareng anak-anak, saya selalu wondering, kok bisa sih ada anak yang kecerdasan finansialnya sebegitu tinggi. Iya sih, itu cuma karakter ciptaan. Tapi bukan berarti di kehidupan sehari-hari anak seperti itu tidak ada, kan? Saya yakin pasti ada, di mana pun itu. Dan buat saya, anak seperti itu keren banget. Walopun gak sampe kayak Ma’il, saya berharap, anak-anak saya bisa seperti itu.
16.4.17
Galau Tentang MPASI? Pilih yang Organik, Enak, dan Bergizi!
Sore itu saya ngikik. Sebuah status seorang teman di Facebook menggelitik saya. Mau tahu seperti apa? Nih, saya screen shot. Tapi namanya saya rahasiakan, ya. Beliau sudah ngasih izin, dengan syarat beliau katanya gak mau nongol di blogpost ini. Takut beken. Hehehehe….
23.3.17
Lancarkan Produksi ASI dengan ASI Booster Tea
21.2.17
Fase Anak Banyak Nanya
Bulan Mei nanti, De Zaudan, anak ketiga saya, akan genap berusia 5 tahun. Itu artinya, De Zaudan sudah harus siap-siap menginjakkan kakinya di bangku sekolah. Karena sudah dikasih tahu sejak dia berusia 3 tahun, sepertinya masuk sekolah membuat De Zaudan exciting. Tapi takut-takut juga. H2C jadinya. Harap-harap Cemas. Iya, dia sangat gak sabar sekaligus juga takut. Dia penasaran dengan belajar di sekolah bersama guru dan teman-temannya, tetapi takut akan ini itu. Entahlah, meski sudah dijelaskan untuk tidak takut, setiap kali diingatkan tentang sekolah, H2C dia pasti begitu kentara di wajah De Zaudan.