Sekarang ini, banyak masyarakat yang menggunakan jasa layanan asuransi sebagai tunjangan hari tua kelak. Selain karena hal tersebut, asuransi juga digunakan sebagai salah satu aset jaminan masa depan. Banyak orang yang sudah menjadikannya sebagai sebuah kewajiban yang harus dipenuhi. Dan sebagai contohnya, asuransi yang banyak dipercaya adalah asuransi CIGNA. Namun, dari banyak pengguna ada beberapa yang mengeluhkan susahnya untuk klaim asuransi tersebut, hingga timbul pertanyaan bahwa benarkah asuransi cigna penipuan?